Baru pertama kali?

Beberapa langkah menuju petualangan Kamu, isi dulu ya!

Doc Johnson Japanese Drip Wax Candle set of 3

0.0 (0 Review)

Pilih Varian:

1 Size

Permainan panas tambahan biar makin bergelora
Cocok buat pasangan yang suka bermain-main di ranjang asmara
Tersedia dalam tiga warna, indah buat dipandang mata
Pain is good.

IDR 200.000
Free Shipping Gratis Ongkir
Packaging Pengemasan
Warranty Garansi

Deskripsi

BISIK ASMARA
Di Indonesia BDSM gak banyak informasinya.

Permainan di ranjang, selalu tersedia apabila kita mau terbuka. Badan kita bisa mengeluarkan kepedihan namun juga kenikmatan yang tak terkira. Bayangkan seperti tattoo, ato piercing, kelihatannya menderita, namun sangat menikmati prosesnya. Kebahagiaan orang, memang selalu beda bentukan.

Japanese drip candles ini, terbuat dari wax yang memang di formulakan aman buat terkena badan, membakar dengan pelan. Sama seperti membangun keinginan. Saat menunggu tetesan lilin yang meleleh, kepala dan indera makin menjalar, menantikan kepedihan namun juga kesenangan yang datang setelahnya. Proses itu begitu lama terasa di kepala.

Wax play, memang sangat menggoda rasa.

Kombinasikan tiga warna sekaligus, menghadirkan sensasi dan visual yang indah buat mata.
Hanya memerlukan suasana, permainan ini akan sempurna.

URAIAN
- Japanese drip candles dari Doc Johnson, terbuat dari paraffin wax yang aman, tidak bikin kebakar kulit badan.
- Satu set terdiri dari 3 warna, ungu, merah dan hitam, ideal buat permainan visual.
- Karena pewarnaan, setiap lilin akan memberikan efek berbeda terpapar badan.
- Tingginya 16 cm dengan 2 cm diameter, mampu memberikan kehangatan untuk 4 jam tanpa jeda.
- Gampang di bersihkan saat mengeras di kulit. Apabila area tidak terjangkau, mintalah pasangan untuk membersihkannya untuk aftercare-nya.

PERAWATAN
- Simpan di tempat yang kering.

PERINGATAN
- Hanya untuk permainan luar badan.
- Bukan mainan anak-anak.
- Bukan alat kesehatan.
- Baca keterangan di dalam kemasan sebelum digunakan.
- Ketahui keinginan terpendam sebelum digunakan dan selalu bicarakan dengan pasangan sebelum memulai permainan liar.

Review Produk

Belum ada ulasan

Berikan Ulasan

Chat Icon
Home Shop Category Wishlist Profile